Kepala Kantor Kemenag Tangsel Hadiri PKPNU

PONDOK AREN (Kemenag Tangsel) – Indonesia membutuhkan penguatan semangat keagamaan karena dibangun berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa. Penguatan keagamaan inilah yang menjadi tugas dari Nahdlatul Ulama. Pembangunan spiritual itu menjadi tugas dari jamiah Nahdlatul Ulama. Jadi, salah satu tugas utama Nahdlatul Ulama adalah membangun semangat keagamaan. Demikian disampaikan Kepala Kantor Kemenag Tangsel, Abdul Rojak, saat…

Jamarah (Jagong Masalah Haji dan Umrah)

Kepala Kantor Kemenag Tangsel, Abdul Rojak, mewakili Kepala Kanwil Kemenag Provinsi Banten, Nanang Fatchurahman, menghadiri sekaligus menjadi Narasumber pada acara Jamarah (Jagong Masalah Haji dan Umrah), Jum’at (17/09/2021) yang dilaksanakan di hotel Citra Dream, Bintaro. Jagong adalah acara bincang-bincang sambil duduk santai. Acara Jamarah tersebut membahas masalah ibadah haji dan jemaah haji provinsi Banten. Hadir…

Pengurus DPD AGPAII Tangsel Bersilaturahmi Ke Kantor Kemenag Tangsel

KENCANA LOKA (Kemenag Tangsel) – Dewan Pengurus Daerah Asosiasi Guru Pendidikan Agama Islam Indonesia (DPD AGPAII) Kota Tangerang Selatan, berkunjung ke kantor Kemenag Tangsel, Kamis (16/09/2021). Diterima oleh Kepala Kantor Kemenag Tangsel, Abdul Rojak, dalam rangka bersilaturahmi dan melaporkan kegiatan Workshop Aplikasi Quizziz dan Google Workspace yang diadakan selama enam hari sejak tanggal 10 September…

Doa dan Tahlil Untuk Almarhum KH. Nasuha Abu Bakar, Pimpinan Ponpes Sabiluna Ciputat Timur

CIPUTAT TIMUR (Kemenag Tangsel) – Kepala Kantor Kemenag Tangsel, Abdul Rojak, menghadiri acara doa dan tahlilan malam ke-7 untuk Almarhum KH. Nasuha Abu Bakar, Kamis malam (16/09/2021). Almarhum adalah Pimpinan Ponpes Sabiluna Ciputat Timur Tangsel, wafat pada Jum’at dini hari (10/08/2021). Kepala Kantor mendoakan semoga Almarhum diampuni segala khilafnya, dilapangkan kuburnya, dan menjadi ahli surga.…

Kemenag Kota Tangsel Miliki Podcast Pertama di Kemenag Kabupaten/Kota

KENCANA LOKA (Kemenag Tangsel) – Satu lagi terobosan dilakukan oleh Kantor Kementerian Agama Kota Tangerang Selatan, Instansi yang dipimpin oleh Abdul Rojak itu kini memiliki studio podcast. Tayangan podcast yang diberi nama “Kemenag Tangsel Podcast” itu ditayangkan pertama kali pada Senin (13/09/2021) diandai dengan perbincangan tentang bersama Kepala Kantor Kemenag Tangsel tentang urgensi keberadaan Podcast…

AGPAII Tangsel Gelar Workshop Aplikasi Quizziz dan Google Workspace

TANGSEL (Kemenag Tangsel) – Dewan Pengurus Daerah Asosiasi Guru Pendidikan Agama Islam Indonesia (DPD AGPAII) Kota Tangerang Selatan, menggelar Workshop Aplikasi Quizziz dan Google Workspace yang diadakan secara virtual lewat aplikasi Zoom. Kegiatan dibuka oleh Kepala Kantor Kemenag Tangsel, Abdul Rojak, pada Jum’at (10/09/2021), dihadiri oleh Kepala Kanwil Kemenag Propinsi Banten, Nanang Fatchurahman, Kepala Dinas…

Rapat Koordinasi Tiga Pilar Kecamatan Ciputat Timur Tangsel

CIPUTAT (Kemenag Tangsel) – Plt Kepala KUA Kecamatan Ciputat, Muhammad Siddiq, menghadiri Rapat Kordinasi Tiga Pilar, Jum’at (10/09/2021) bertempat di Aula Kecamatan Ciputat. Hadir Camat Ciputat, Andi Pattabai, Danramil, Kapolsek, Kepala Puskesmas, dan Lurah Se-Kecamatan Ciputat. Salah satu poin yang dibahas adalah percepatan proses rencana Hibah lahan untuk KUA Ciputat, mengingat lokasi kantor KUA Ciputat…

Madrasah di Kota Tangsel Siap Terapkan PTM

TANGSEL (Kemenag Tangsel) – Setelah melakukan proses verifikasi ke seluruh madrasah di Kota Tangsel, pembelajaran Tatap Muka (PTM) Madrasah di Kota Tangsel dinyatakan telah siap dilaksanakan. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Kantor Kemenag Tangsel, Abdul Rojak, saat memantau verifikasi ke MI Nurul Falah, Kecamatan Setu Tangsel, bersama Satgas Covid-19 Tangsel, pengawas, dan pihak Puskesmas. Kepala…

Masyarakat Antusias Ikut Vaksin Dosis 2 di MUI Tangsel

PAMULANG (Kemenag Tangsel) – Antusias masyarakat mengikuti vaksin dosis dua digelar MUI Tangsel mencapai 848 orang. Berlangsung di Yayasan Daarul Hikmah Jalan Surya Kencana Pamulang Barat, Kamis (09/09/2021). Dibuka pagi hingga pukul 14.00 WIB, proses vaksinasi berjalan tertib. Peserta vaksin dengan sabar menunggu panggilan secara bergantian, mulai dari meja pendaftaran, srining hingga penyuntikan, dan terakhir…