Sosialisasi Peran Zakat Bagi Umat

PAMULANG (Kemenag Tangsel) – Pada tahun 2019 Indonesia memiliki potensi zakat sebesar Rp 252 Triliun, namun hanya terealisasi 8,1 triliun. Hal ini tentu sangat jauh dibandingkan dengan total keseluruhan potensi zakat yang baru terealisasi sebesar 3% saja. Besarnya potensi zakat yang tidak dapat mencapai keseluruhan tidak terlepas dari kurangnya regulasi dalam mengatur zakat dalam pengelolaan…

Penyemprotan Disinfektan di Kantor Kemenag Tangsel

KENCANA LOKA (Kemenag Tangsel) – Dalam rangka upaya pencegahan penyebaran Covid-19 di lingkungan kantor Kemenag Tangsel adalah dengan menerapkan kebersihan, termasuk melakukan penyemprotan disinfektan, pada Jum’at (18/02/2022). Kasubbag TU Kemenag Tangsel, Asep Azis Nasser, mengungkapkan penyemprotan desinfektan ini dilakukan sebagai upaya kantor Kemenag Tangsel dalam rangka pencegahan meluasnya penularan Covid-19 dan memberikan perlindungan kepada seluruh…

Kepala KUA Ciputat Hadiri Rapat Koordinasi Muspika Kecamatan Ciputat

 CIPUTAT (Kemenag Tangsel) – Kepala Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Ciputat, Ahmad Syarif Hidayat, menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Muspika Kecamatan Ciputat, Jum’at (18/02/2022) bertempat di aula Kecamatan Ciputat Acara tersebut diikuti oleh Camat Ciputat, Sekcam, para Lurah, Kapolsek Ciputat, Danramil, dan Kepala Puskesmas se-kecamatan Ciputat. Rakor membahas beberapa hal antara lain persiapan pembentukan Pokja Moderasi…

MIN 3 Tangsel Siap Menuju Adiwiyata Tingkat Provinsi Banten dan Nasional

CIPUTAT (Kemenag Tangsel) – Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 3 Tangsel siap menuju Adiwiyata tingkat Provinsi Banten dan Nasional setelah pada tahun 2021 kemarin mendapatkan Piagam Penghargaan Sekolah Adiwiyata tingkat Kota Tangsel. Hal tersebut disampaikan Kepala MIN 3 Tangsel, Jetty Maynur, pada Rabu (16/02/2022) saat MIN 3 Tangsel dinilai untuk calon Madrasah Adiwiyata tingkat Provinsi Banten.…

Kepala Kantor Kemenag Tangsel Silaturrahmi ke Ketua Umum MUI Tangsel

PAMULANG (Kemenag Tangsel) – Kepala Kantor Kemenag Tangsel Dedi Mahfudin, melakukan silaturrahmi ke kediaman Ketua Umum MUI Tangsel, Pamulang, pada Kamis (10/02/2022). Kedatangan Kepala Kantor disambut hangat oleh Ketua Umum MUI Tangsel, KH. Muhammad Saidih, Kanit Intel Polres Tangsel, Cecep, Kepala KUA Pamulang, Khaerudin, jajaran pengurus MU Tangsel. Pertemuan tersebut membahas beberapa agenda, mulai dari…

FKUB Tangsel Adakan Rakor Pengesahan Pedoman Organisasi FKUB

PAMULANG (Kemenag Tangsel) – Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Tangsel menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) terkait pengesahan pedoman organisasi FKUB, Rabu (09/02/2022) bertempat di kantor FKUB Tangsel, Pamulang. Rapat dihadiri oleh Kepala Kantor Kemenag Tangsel yang diwakili oleh Kasubbag TU, Asep Azis Nasser, Ketua FKUB Tangsel, Fachruddin Zuhri, Kesbangpol, dan mengundang perwakilan lintas agama Islam, Kristen,…

Rakor Forkopimda Tangsel Tahun Anggaran 2022

SERPONG (Kemenag Tangsel) – Kepala Kantor Kemenag Tangsel Dedi Mahfudin, menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompinda) Tangsel, Rabu (09/02/2022) yang dilaksanakan di Hotel Pranaya Boutique, Serpong, Tangsel. Rakor tersebut dihadiri oleh Wakil Wali Kota Tangsel Pilar Saga Ihsan, Kesbangpol, Forkompinda Tangsel, dan seluruh OPD Tangsel secara offline. Sementara para Camat dan Lurah…

MTQ XIII Tingkat Kota Tangsel Tahun 2022 Resmi Ditutup, Pamulang Kembali Menjadi Juara Umum

CIPUTAT (Kemenag Tangsel) – Kecamatan Pamulang kembali menjadi juara umum pada MTQ XIII tingkat kota Tangsel tahun 2022. Penetapan Kecamatan Pamulang sebagai juara umum dibacakan oleh Koordinator Dewan Hakim, KH. M. Sobron Zayyan. “Keputusan ini ditetapkan di Ciputat Tangerang Selatan pada tanggal 07/02/2022 dan keputusan ini tidak dapat diganggu gugat”, tegasnya di aula Blandongan Puspem…